Ilmu Hubungan Internasional bertujuan untuk menghasilkan lulusan yang mampu memahami, menjelaskan dan menganalisa berbagai fenomena hubungan internasional, serta dapat berperan secara aktif dalam berbagai bidang profesi yang relevan di bidang ini, baik di sektor pemerintahan, riset, pendidikan dan sektor lainnya, tingkat nasional maupun internasional.